Minggu, 20 Maret 2016

Kiprah ETU dan Wardah di Panggung Virgin Australia Melbourne Fashion Festival (VAMFF) 2016

Produk ETU karya Restu Anggraini yang Dipamerkan dalam Ajang VAMFF 2016
(sumber: www.etuforvamff2016.com)
Sejak 31 Desember 2015 lalu Indonesia dan beberapa negara ASEAN telah memasuki masa perdagangan bebas regional yang dikenal dengan sebutan Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Berlakunya MEA ini mau tidak mau memicu persaingan yang ketat antara produk yang berada di pasar nasional hingga market skala global. Lebih jauh lagi, brand lokal asli Indonesia tidak hanya bersaing ketat dengan beragam produk sejenis yang dibuat oleh kompetitor lokal, namun juga produk serupa yang dibuat oleh negara lain atau yang dikenal dengan produk luar negeri atau produk impor.

 

Cerita NOLNIL Template by Ipietoon Cute Blog Design

Blogger Templates